Webinar Strategy in Optimizing Digital Advertising

Hai Binusian, Dunia digital membuat perubahan yang sangat signifikan terutama dalam hal komunikasi maupun cara memasarkan suatu produk. Kegiatan marketing atau pemasaran kini sudah beralih dari tradisional menjadi era digital dimana semua dilakukan melalui media digital seperti social media, website, ads, dan lain sebagainya. Pemasaran yang dilakukan melalui digital bisa menjangkau lebih banyak pelanggan dengan cara yang efektif, relevan, serta efisien.
.
Jenis jenis atau kategori dalam dunia digital marketing bermacam – macam mulai dari Website dan Search Engine Optimization (SEO), Search Engine Marketing (SEM), Social Media Marketing, Content Marketing, Influencer Marketing, dan masih banyak istilah lain didalam dunia Digital Marketing. Dari semua macam atau kategorti dalam dunia Digital Marketing, maka dalam penerapannya pun kita memerlukan strategi yang bagus agar Digital Marketing yang kita lakukan dapat berjalan dengan baik. Dalam Webinar kali imi akan mengupas tuntas mengenai strategi digital advertising yang akan diadakan oleh BINUS CENTER dengan tema:
“Strategy in optimizing digital advertising”
📱 Live Stream via Zoom
🕰 19.00 – 21.00 AM
📅 Jumat, 10 Februari 2023
Dalam Webinar Series ini kamu akan mendapatkan beberapa fasilitas yang menguntungkan, yaitu:
• e-Sertifikat*
• Point SAT*
Yuk segera daftarkan diri kamu, melalui link: https://bit.ly/WBRDigitalMarFeb dan ajak juga rekan atau teman serta kerabat dan sahabat kamu 😉.

Informasi lebih lanjut:
🏢 Jl. KH. Syahdan No 20 (Deket Kampus Binus Syahdan)
📞 (021) 534 5830 ext 2812/2816
📱 0812 – 1555 – 1755 (WA)
✉ infobinuscenter@binus.edu
www.binuscenter.com


Published at : Updated
Zoom Jadwal Konsultasi Virtual Senin - Jumat
Pukul 09.00 - 16.00 WIB
Whatsapp